Gambar Sampul Biologi · Bab 7 Sintesis Protein
Biologi · Bab 7 Sintesis Protein
Suwarno

22/08/2021 10:19:01

SMA 12 K-13

Lihat Katalog Lainnya
Halaman

Sintesis Protein

85

Setelah peta konsep kalian kuasai, perhatikan kata kunci yang merupakan kunci pemahaman

dalam bab ini! Berikut ini

kata kunci

dari bab VII:

1. Sintesis Protein

2. Kode Genetik

Untuk mempermudah tercapainya tujuan pembelajaran tersebut perhatikanlah

peta konsep

berikut!

meliputi

Tujuan Pembelajaran:

Setelah mempelajari bab ini kalian dapat menjelaskan pentingnya proses sintesis protein bagi

kehidupan dengan memperhatikan tahapan-tahapannya.

Sumber gambar :

Jendela IPTEK

Sintesis Protein

Bab VII

Sintesis Protein

85

Sintesis Protein

dipahamkan dengan

berupa

Ta h a p -Ta h a p

Sintesis Protein

Kode Genetik

Kode-Kode Genetik yang

Merumuskan Jenis Protein

yang Akan Dibuat

Translasi

Transkripsi

Sumber:

Jendela IPTEK Jilid 11, 2001 : 35

Gambar 7.1

Basa-basa nukleotida membentuk asam amino

penyusun protein

Hampir segala sesuatu yang terjadi di dalam sel dikendalikan oleh enzim.

Enzim adalah zat protein. Seperti DNA dan RNA, protein adalah polimer.

Namun, protein terdiri atas mata rantai yang jenisnya berbeda, yang disebut

asam amino.

Suatu sel dapat berfungsi dengan baik hanya kalau ada protein enzim

yang tepat di dalam sel itu. Sebagian besar pesan berkode di dalam DNA

menentukan jenis protein yang harus dibuat pada waktu tertentu. Namun,

DNA tidak terlalu penting dan berharga untuk dipakai berkali-kali dalam

proses pembuatan protein. Oleh karena itu instruksi untuk proses ini

ditranskripsikan, atau disalin menjadi molekul pekerja RNA. RNA inilah

yang membuat protein.

Urutan tiga basa nukleotida yang dikenal sebagai triplet merupakan

kode genetik (kodon) untuk membentuk asam amino penyusun protein.

Timin

Sitosin

Adenin

Guanin

86

Panduan Pembelajaran

BIOLOGI XII SMA/MA

A.

Tahap-Tahap Sintesis Protein

Sintesis protein merupakan suatu proses yang komplek, termasuk di

dalamnya penerjemahan kode-kode pada RNA menjadi polipeptida. Sintesis

protein melibatkan DNA, RNA, ribosom, asam amino, dan enzim. (

Slamet

Santosa, 2004: 134

).

Sintesis protein membutuhkan bahan dasar asam amino, dan

berlangsung di dalam inti sel dan ribosom.

Hubungan penyandian DNA, RNA, dan protein menyangkut:

1.

Replikasi DNA membentuk DNA baru.

2.

Transkripsi DNA membuat cetakan mRNA.

3.

Translasi sandi dari cetakan mRNA ke sekuen asam amino yang

spesifik suatu protein.

Proses sintesis protein ada 2 tahap, yaitu:

1.

Transkripsi

a.

Berlangsung dalam inti sel.

b

.

Dimulai dengan membukanya pita "Double Helix" oleh enzim DNA

polymerase.

c.

Pita DNA yang berfungsi sebagai pencetakan RNA disebut pita

template atau sense (kodogen) dan pita DNA yang tidak mencetakan

RNA disebut dengan pita antisense.

d.

Pita RNA dibentuk sepanjang pita DNA pencetak dengan urutan basa

nitrogennya komplementer dengan basa nitrogen yang ada pada pita

cetakan DNA.

e.

Pita RNA yang telah selesai menerima pesan genetik dari pita DNA

pencetak segera meninggalkan inti nukleus menuju ke ribosom, tempat

sintesis protein dalam sitoplasma. Pita RNA menempatkan diri pada

leher ribosom.

f.

RNA yang ada dalam sitoplasma bersiap-siap untuk berperan dalam

proses sintesis protein berikutnya. Setiap satu RNA ini, mengikat satu

asam amino yang mengandung ATP.

2.

Translasi

a.

RNAd dan RNAt setelah sampai di ribosom selanjutnya tiga basa

nitrogen pada antikodon RNAt berpasangan dengan tiga basa nitrogen

pada kodon RNAd. Misalny

a AUG pada kodon RNAd berpasangan

dengan UAC pada antikodon RNAt, sehingga asam amino diikat oleh

RNAt adalah metionin.

Sintesis Protein

87

88

Panduan Pembelajaran

BIOLOGI XII SMA/MA

Dengan demikian nama asam amino merupakan terjemahan dari

basa-basa nitrogen yang ada pada RNAd.

b.

Ribosom dengan RNAd bergerak satu dengan yang lainnya.

c.

Sebuah asam amino ditambahkan pada protein yang dibentuk.

d.

Asam amino yang pertama (metionin) segera lepas dari RNAt kembali

ke sitoplasma untuk mengulang fungsinya dengan cara yang sama.

RNAt berikutnya datang untuk berpasangan dengan kodon RNAd

berikutnya.

e.

Proses keseluruhan ini berkesinambungan sampai terbentuk

polipeptida tertentu yang terdiri dari asam amino dengan urutan basa

nitrogen tertentu.

Memecahkan Kode

Perintah DNA ditulis dalamkode kimia yang mempergunakan “kata”

yang disebut kodon. Tiap-tiap kodon terdiri datas tiga “huruf” atau

basa, seperti CTA atau CGC. Karena ada empat basa, maka

dapat dibentuk 64 kodon yang berbeda. Pada permulaan tahun

1960, seorang ahli biokimia India Har Gobind Khoran (tahun 1922)

membantu memecahkan kode gen. Ia membuat semua kodon

yang mungkin terbentuk dan menemukan asam amino yang

merupakan ciri mereka sehingga para ahli biokimia dapat

manafsirkan setiap potongan asam nukleat.

Sumber

:

Jendela IPTEK Jilid 11, 2001 : 36

Tahukah kamu?

Gambar 7.2

Proses sintesis protein

Sumber:

Dok Penerbit

TTA

AT T

GCG

CGC

GGT

CCA

TGT

ACA

GGT

CCA

AAC

TTG

TTA

AAT

ACA

TGT

CCT

GGA

TAG

AT C

GGT

CCA

CGA

GCT

CTC

GAG

Heliks ganda dari DNA

Rantai peptida yang

baru dibentuk

UUA

CGC

GGU

ACA

GGU

UUG

UUA

UGU

CCU

AUC

GGU

GCU

CUC

UUA

CGC

GGU

ACA

GGU UUG

UUA

UGU

CCU

AUC

GGU

GCU

CUC

Leu

Arg

Gly

Thr

Gly

Leu

Leu

Cys

RNA massenger

Leu

Leu

Gly

CCA

ACC

AAU

ACA

GGA

UAG

CCA

Antikodon

Ribosom

G

A

C

C

G

A

C

C

A

C

C

G

A

C

CG

G

G

G

A

C

C

A

C

C

A

C

C

Gambar 7.3

Har

Gobind Khoran

Sintesis Protein

89

Latihan

Kerjakan latihan berikut yang akan menumbuhkan

rasa ingin tahu

dan mengembangkan

kecakapan personal

dan

kecakapan akademik

kalian!

Asam amino esensial adalah asam amino yang tidak diproduksi

oleh tubuh manusia, tetapi diperoleh dari makanan. Sebutkan

macam-macam asam amino esensial tersebut!

B.

Kode Genetik

Kode genetik, yaitu instruksi berupa kode-kode yang merumuskan

jenis protein yang akan dibuat. Instruksi kode genetik tersebut

diperintahkan oleh DNA dalam sintesis protein.

Ciri-ciri Kode Genetik menurut Nirenberg, dkk (1961), yaitu:

1.

Terdiri dari triplet, artinya tiap 1 kodon terdiri dari 3 basa.

2.

Non overlapping, artinya susunan 3 basa pada kodon berbeda dengan

kodon yang lain.

3.

Degenerate, artinya 1 asam amino mempunyai kodon lebih dari satu.

4.

Universal, artinya kode yang sama berlaku untuk semua makhluk

hidup.

Ciri khas protein ditentukan oleh jumlah asam amino, macam, dan

urutan asam amino yang membangun. Terdapat 20 macam asam amino

di alam tersusun dari 4 macam basa nitrogen pada molekul RNAd, yaitu

Adenin (A), Urasil (U), Sitosin (S), dan Guanin (G).

Dari keempat basa tersebut dapat tersusun 64 triplet kodon, padahal

macam asam amino yang ada hanya 20. Dengan demikian terdapat kodon-

kodon sinonim (degenerate), artinya satu asam amino dikode lebih dari

satu kodon.

Kerjakan tugas berikut yang akan mengembangkan

kecakapan

akademik

dan

kecapakan personal

kalian!

90

Panduan Pembelajaran

BIOLOGI XII SMA/MA

Tu g a s

Salin dan lengkapi daftar kode genetika pada tabel berikut!

Tabel : Kode genetika untuk RNA Duta

Basa I

Basa II

Basa III

AG

CU

A

. . .

Lis

. . . Arg

. . . Thr

. . . Ileu

A

. . .

Lis

. . . Arg

. . . Thr

. . . Met

G

. . . AspN

. . . Scr

. . . Thr

. . . Ileu

C

. . . AspN

. . . Scr

. . . Thr

. . . Ileu

U

G

. . .

Glu

. . . Gli

. . . Ala

. . .

Val

A

. . .

Glu

. . . Gli

. . . Ala

. . .

Val

G

. . .

Asp

. . . Gli

. . . Ala

. . .

Val

C

. . .

Asp

. . . Gli

. . . Ala

. . .

Val

U

C

. . . GluN

. . . Arg

. . . Pro

. . . Leu

A

. . . GluN

. . . Arg

. . . Pro

. . . Leu

G

. . .

His

. . . Arg

. . . Pro

. . . Leu

C

. . .

His

. . . Arg

. . . Pro

. . . Leu

U

D

. . .

Stop

. . . Stop

. . . Ser

. . . Leu

A

. . .

Stop

. . .

Tri

. . . Ser

. . . Leu

G

. . .

Tis

. . .

Sis

. . . Ser

. . . Phe

C

. . .

Tis

. . .

Sis

. . . Ser

. . . Phe

U

Keterangan:

Lis

Lisin

Sis

Sistein

AspN

Asparagin

Thr

Tr e o n i n

Glu

Asam glutamat

Ala

Alanin

Asp

Asam aspartat

Pro

Prolin

Glun

Glutamin

Ileu

Isoleusin

His

Histidin

Val

Valin

Tit

Tirosin

Leu

Leusin

Arg

Arginin

Phe

Phenylalanin

Ser

Serin

Tr i

Triptofan

Gli

Glisin

Met

Metionin

Sintesis Protein

91

Rangkuman

1.

Bahan dasar untuk sintesis adalah asam amino.

2.

Proses sintesis protein ada 2 tahap, yaitu:

a.

Transkripsi

b.

Translasi

3.

Kode genetik, yaitu instruksi berupa kode-kode Basa N yang

merumuskan jenis protein yang akan dibuat.

Evaluasi

A. Pilihlah satu jawaban yang paling benar dengan memberi tanda

silang (X) pada huruf

a

,

b

,

c

,

d

, atau

e

!

1.

Sintesis protein berlangsung di dalam . . . .

a.

badan golgi dan vakuola

b.

retikulum endoplasma dan sitoplasma

c.

inti sel dan ribosom

d.

mitokondria dan ribosom

e.

inti sel dan retikulum endoplasma

2.

Bahan dasar yang dibutuhkan dalam sintesis protein, yaitu . . . .

a.

asam amino

b.

asam lemak

c.

karbohidrat

d.

mineral

e.

zat gula

3.

Pada tahap transkripsi dimulai dengan membukanya pita "Double

Helix" oleh enzim . . . .

a.

RNA polymerase

b.

DNA polymerase

c.

RNA transkriptase

d.

DNA transkriptase

e.

DNA endonuklease

92

Panduan Pembelajaran

BIOLOGI XII SMA/MA

4.

Pada tahap translasi terjadi proses di bawah ini,

kecuali

. . . .

a.

tiga basa nitrogen pada antikodon RNAt berpasangan dengan

tiga basa nitrogen pada kodon RNAd

b.

ribosom dengan RNAd bergerak satu dengan yang lainnya

c.

sebuah asam amino ditambahkan pada protein yang

dibentuk

d.

lepasnya metionin dari RNAt kembali ke sitoplasma

e.

pita RNA dibentuk sepanjang pita DNA pencetak

5.

Yang merupakan ciri-ciri kode genetik adalah . . . .

a.

terdiri dari triplet

b.

susunan 3 basa pada kodon sama dengan kodon yang lain

c.

1 asam amino hanya mempunyai satu kodon

d.

terdiri dari 4 basa

e.

mempunyai 5 macam basa nitrogen

6.

Yang menentukan susunan asam amino dalam sintesis protein

adalah . . . .

a.

basa nitrogen yang berpasangan dua-dua (duplet)

b.

basa nitrogen yang tersusun simplet

c.

setiap empat basa pada rantai polinukleotida

d.

setiap tiga basa N pada rantai polinukleotida

e.

setiap lima basa N pada rantai polinukleotida

7.

DNA merupakan cetakan RNA dalam proses . . . .

a.

replikasi dispersif

b.

replikasi konservatif

c.

replikasi semikonservatif

d.

transkripsi

e.

translasi

8.

Fungsi dari tRNA adalah . . . .

a.

menyediakan sisi spesifik untuk berikatan bagi rangkaian

molekul tRNA khusus

b.

mengikat kelompok ribosom

c.

memindahkan kode genetik ke RNA ribosom

d.

memindah kode genetik ke DNA

e.

sintesis ribosom

Sintesis Protein

93

9.

Pita DNA yang berfungsi sebagai pencetakan RNA disebut . . . .

a.

pita template

b.

pita antisense

c.

pita RNA

d.

basa nitragen

e.

antikodon

10. Transkripsi mirip dengan replikasi DNA, di bawah ini adalah

perbedaan transkripsi dengan replika DNA,

kecuali

. . . .

a.

basa urasil RNA mengganti timin DNA

b.

mRNA yang terbentuk tidak tetap berpasangan dengan pita

DNA pembuatnya, tetapi melepaskan diri meninggalkan inti

sel

c.

replikasi DNA memberikan hasil yang tetap di dalam genom

d.

pembentukan molekul RNA hasilnya digunakan langsung

dalam waktu singkat untuk sintesis protein

e.

pada transkripsi ulir rangkap memisahkan diri

B. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan benar dan

jelas!

1.

Sebut dan jelaskan tahap-tahap dalam sintesis protein!

2.

Sebutkan ciri-ciri kode genetik!

3.

Terjemahkan kodon-kodon berikut ke dalam asam aminonya

masing-masing!

a.

GCU

b.

GAG

c.

GGG

4.

Tuliskan kodon untuk arginin!

5.

Jelaskan yang dimaksud dengan istilah-istilah berikut!

a.

Pita template

b.

Pita antisense

94

Panduan Pembelajaran

BIOLOGI XII SMA/MA

Tugas Portofolio

Kerjakan tugas portofolio berikut ini yang akan menumbuhkan

semangat kewirausahaan

,

etos kerja

,

inovatif

, dan

kreativitas

,

mengembangkan

kecakapan akademik

serta

kecakapan sosial

kalian!

Buatlah kelompok 4-5 orang! Buatlah model DNA dengan menggunakan

bahan sesuai kreativitas kelompok kalian masing-masing! Hasilnya

dikumpulkan dan dipresentasikan di depan kelas!Waktu pengerjaan adalah

1 minggu.